Senin, 20 Februari 2023

100+ Daftar Nama Kucing Jepang yang Unik dan Menarik

Kucing mempunyai nama latin Felis silvestris catus atau Felis catus,  memang memiliki daya tarik yang tak tertandingi. Bukan hanya karena kelembutan bulunya, tetapi juga karena kepribadian mereka yang lucu dan menggemaskan. Ada banyak jenis kucing yang berasal dari berbagai belahan dunia, termasuk kucing Jepang yang memiliki ciri khas dan nama yang unik.

Jika Anda mempunyai kucing, dna sedang bingung memberikan nama, jangan khwatir, Anda tidak sendiri. Menamai kucing peliharaan bisa dibilang susah-susah gampang. Apalagi saat kamu dihadapkan dengan banyak pilihan, namun hanya satu nama saja yang bisa digunakan untuk seterusnya. Lewat artikel kali ini, kami memberikan daftar nama - nama dengan referensi dari Jepang. Kiranya bisa memberikan ide untuk Anda. 

nama  kucing jepang
Sumber : unsplash

 Kucing mempunyai nama latin Felis silvestris catus atau Felis catus,  memang memiliki daya tarik yang tak tertandingi. Bukan hanya karena kelembutan bulunya, tetapi juga karena kepribadian mereka yang lucu dan menggemaskan. Ada banyak jenis kucing yang berasal dari berbagai belahan dunia, termasuk kucing Jepang yang memiliki ciri khas dan nama yang unik.

Jika Anda mempunyai kucing, dna sedang bingung memberikan nama, jangan khwatir, Anda tidak sendiri. Menamai kucing peliharaan bisa dibilang susah-susah gampang. Apalagi saat kamu dihadapkan dengan banyak pilihan, namun hanya satu nama saja yang bisa digunakan untuk seterusnya. Lewat artikel kali ini, kami memberikan daftar nama - nama dengan referensi dari Jepang. Kiranya bisa memberikan ide untuk Anda.

Nama Kucing Jepang Jantan

  1. Aki (アキ): Cerah
  2. Atsushi (敦): Kebaikan
  3. Banzan (蕃山): Gunung Yang Tidak Dapat Dihancurkan
  4. Byakuya- Malam Putih
  5. Chibi (ちび): Kecil
  6. Chimon (チモン): Gerbang Kebijaksanaan
  7. Daiki (大樹): Berbudi Luhur Dan Sangat Mulia, Berharga, Hebat
  8. Daisuke (大輔): Penolong Yang Hebat
  9. Ebisu (恵比寿): Dewa Keberuntungan, Kemakmuran, Dan Kekayaan Shinto
  10. Eiji (エイジ): Urutan Keabadian
  11. Fumio (フミオ): Pahlawan Ilmiah, Literasi
  12. Fuji (富士): Tak Tertandingi
  13. Goku (悟空): Sadar Akan Kekosongan
  14. Genkai (ゲンカイ): Terhormat
  15. Haru (ハル): Musim Semi
  16. Hikaru (ひかる): Cahaya
  17. Izanagi (イザナギ): Dewa Pencipta, Laki-laki Pertama
  18. Isao (イサオ): Kehormatan
  19. Junichi (潤一): Anak Pertama Yang Taat
  20. Judo (柔道): Petarung
  21. Kenshin (剣心): Jujur
  22. Katsu (カツ): Kemenangan
  23. Momo (モモ): Buah Persik
  24. Mugi (ムギ): Gandum
  25. Nobu (ノブ): Kepercayaan
  26. Nana (ナナ): Hijau, Tujuh
  27. Osamu (修): Disiplin, Rajin Belajar
  28. Oki (沖): Air Biru
  29. Rin (凛): Bermartabat
  30. Ryuunosuke (竜之介): Pemberita Mulia
  31. Shiro (シロ): Putih, Putra Ke-empat
  32. Sora (ソラ): Langit
  33. Takeo (武雄): Prajurit Pahlawan
  34. Tadashi (正): Setia
  35. Yuki (由紀): Kebahagiaan, Salju
  36. Yoshio (ヨシオ): Kehidupan Yang Menyenangkan

BACA JUGA :

150++ Nama Kucing Korea Yang Unik
10 Tips Memberi Nama Kucing
Daftar 400+ Nama Kucing Betina yang Lucu, Unik, dan Cantik

Nama Kucing Jepang Betina

  1. Aiko (愛子): Anak Tercinta
  2. Ai (愛): Cinta
  3. Bashira (バシラ): Kegembiraan
  4. Botan (ボタン): Panjang Umur
  5. Chika (チカ): Bunga Yang Tersebar
  6. Cho (チョ): Kupu-kupu
  7. Daisuke (大輔): Bantuan Besar
  8. Dai (ダイ): Bagus
  9. Eri (エリ): Hadiah Yang Diberkahi
  10. Emi (エミ): Berkah Yang Indah
  11. Hikari (ひかり): Kemewahan
  12. Hana (花): Bunga
  13. Izumi (和泉): Mata Air, Air Mancur
  14. Izanami (イザナミ): Dewi Penciptaan Dan Kematian Shinto
  15. Keiko (ケイコ): Anak Yang Diberkati, Anak Yang Penuh Hormat
  16. Komachi (小町): Kecantikan Feminim
  17. Masako (雅子): Elegan
  18. Mei (メイ): Cerah
  19. Nami (ナミ): Gelombang, Selancar
  20. Nari (ナリ): Guntur
  21. Orino (オリノ): Lapangan Pekerja
  22. Ohara (大原): Lapangan Kecil
  23. Rika (リカ): Aroma Sejati
  24. Rei (レイ): Semangat
  25. Sakura (さくら): Bunga Sakura
  26. Shizuka (静香): Musim Panas Yang Tenang
  27. Tsuki (月): Bulan
  28. Tori (鳥): Burung
  29. Umeko (梅子): Anak Prem
  30. Umiko (うみこ): Anak Laut
  31. Wakumi (ワクミ): Mata Air
  32. Wakana (若菜): Harmoni
  33. Yuuna (ゆらぎ荘): Lembut
  34. Yuka (ユカ): Bunga Ramah


Nama untuk Kucing Hitam Jepang

 

nama kucing hitam

Nah, bagi kamu yang punya kucing hitam tapi belum dinamai, berikut nama-nama kucing dari Jepang yang bisa menjadi referensi.

  1. Amaya (アマヤ): Nama perempuan , hujan malam
  2. Akumi (アクミ): Keindahan jahat
  3. Chiyo (千代): Seribu generasi
  4. Chieko (ちえこ): Megah
  5. Etsuko (悦子) -  Kegembiraan
  6. Emi (エミ): Berkah yang indah
  7. Fuku (福): Peruntungan atau nasib baik
  8. Fumiko (ふみこ): Kecantikan yang melimpah
  9. Haruko (ハルコ): Anak Musim Semi
  10. Homura (ほむら): Api
  11. Isao (イサオ): Kehormatan
  12. Isamu (イサム): Pemberani
  13. Kotetsu (はがねコテツ): Besi kecil
  14. Koko (ココ): Coklat
  15. Masato (マサト): Orang yang Benar
  16. Masa (マサ): Benar
  17. Nao (ナオ): Jujur
  18. Naomi (ナオミ): Cantik, jujur
  19. Rio (リオ): Bunga sakura desa
  20. Raiden (雷電): Dewa petir Shinto
  21. Sanji (サンジ): Pujian
  22. Sumi (スミ): Tinta halus atau hitam
  23. Yoru (夜): Malam
  24. Yamiyo (闇夜): Malam yang gelap

BACA JUGA :

150++ Nama Kucing Korea Yang Unik
10 Tips Memberi Nama Kucing
Daftar 400+ Nama Kucing Betina yang Lucu, Unik, dan Cantik

Nama Kucing Jepang Anime

Bagi yang menyukai anime, berikut ini ada rekomendasi nama kucing anime untuk kucing jantan ataupun betina.

  1. Aria Pokoteng (ありあ): Aria the Animation
  2. Artemis (アルテミス): Sailor Moon
  3. Arthur (アーサー): Code Geass Hangyaku no Lelouch
  4. Buyo (ぶよ): Inuyasha
  5. Carla (カーラ): Fairy Tail
  6. Chi (ち): Chi’s Sweet Home
  7. Doraemon (どらえもん): Doraemon
  8. Goro (ごろ): Detective Conan
  9. Happy (幸せ): Fairy Tail
  10. Jibanyan (ジバニャン): YouKai Watch
  11. Jiji (じじ): Kiki’s Delivery Service
  12. Kamineko (カミネコ): Azumanga Daioh
  13. Kuro (くろ): Ao no Exorcist
  14. Kuroneko (くろねこ): Trigun
  15. Luna (ルナ): Sailor Moon
  16. Madara (まだら): Natsume Yuujinchou
  17. Meowth (ニャース): Pokemon
  18. Nekobasu (ねこバス): Tonari no Totoro
  19. Nekotalia (ネコタリア): Hetalia Seri Dunia
  20. Poyo (ポヨ): Poyopoyo Kansatsu Nikki
  21. Sakamoto (坂本): Nichijou
  22. Takkun (タクン): FLCL
  23. Tama (たま): Sazae-san

Demikian daftar nama kucing jepang.  Apakah ada salah satu nama di atas yang menarik untuk diberikan kepada kucing kesayanganmu? Semoga  bermanfaat.

Admin